Laman

Senin, 21 Januari 2013

Cara Hacker Menyembunyikan File Extension


Assalamualaikum wr.wb.

Apa kabar sobat mumtaz? semoga dalam keadaan sehat wal'afiat.
Postingan kali ini saya ingin berbagi tentang masalah security di dunia IT yaitu bagaimana cara hacker menyembunyikan file extension. 

Salah satu trik untuk memalsukan extension dikenal dengan nama Unitrix. Trik ini memanfaatkan sebuah karakter spesial dalam unicode untuk membalikkan urutan karakter dalam nama file sehingga menyembunyikan estension berbahaya si tengah-tengah nama file dan menaruh extension palsu di akhir nama file.
Karakter unicode itu adalah U+202E: Right-to-Left Override. Misalnya, ada sebuah file yang nama aslinya adalah “Lagu dari [U+202e]3pm.SCR”.  Dengan adanya karakter special itu, windows justru akan menampilkan sebagai “lagu dari SRC.mp3”. selain .scr dan .exe, beberapa extension lain yang juga berpotensi bahaya atau bisa mengandung virus , yaitu .bat, .cmd, .com, .lnk, .pif, .vb, .vbe, .vbs, dan .wsh

may it useful...

source : howtogeek.com from PCMedia Magazine

Tidak ada komentar:

Posting Komentar